Minggu, Agustus 30, 2009

seputar kebingungan mengenai tokek

Setelah menjalani bisnis tokek selama beberapa tahun dan setelah berjelejah, bertransaksi tokek dimana-mana, berkelana dari sabang sampe merauke muncul banyak sekali permasalahan mengenai tokek dan selalu muncul pertanyaan yang ditanyakan berulang-ulang. Dibawah ini akan saya uraikan beberapa pertanyaan dan permasalahan yang sering muncul dan bagaimana solusinya :

1. "Pak tokek sudah saya timbang kemarin, kok skarang jadi menyusut ya??
Jawab : Tokek merupakan hewan yang gampang sekali menyusut karena bagian perut tokek yang sebenaranya berisi angin yang gampang sekali menyusut, oleh karena itu badan tokek tidak bisa sebagai perbandingan berat tokek melainkan hanya bagian kepala dan ekor yang bisa menggambarkan secara kasat mata brapa berat tokek tersebut. Penyebab paling sering menyusutnya tokek adalah : kondisi tokek yang stres, kondisi lingkungan yang terlalu berisik, kondisi yang terlalu terang dan tokek sering di pegang serta ditimbang.

solusi/penanganan : Supaya tokek tidak menyusut/penyusutan tidak terlalu ekstrim pada saat dibawa maka dapat dilakukan beberapa treatment/perlakuan yaitu :
- Masukkan tokek ke dalam bambu sehingga tokek tidak dalam keadaan terlalu terang dan suhu selalu terjaga
-Kedalam mulut tokek diberikan 2 biji kacang hijau
-Masukkan beberapa ekor jangkrik ke dalam wadah tokek supaya tokek tidak kelaparan selama perjalanan
-Jangan terlalu sering menimbang tokek atau memegang tokek dengan menggunakan tangan langsung, tokek bisa dipegang dengan menggunakan kain pada saat akan ditimbang. Tokek maksimal dipegang 2 kali. untuk memudahkan dalam penimbangan dapat dilakukan penimbangan wadahnya terlebih dahulu sehingga bisa langsung dikurangi beratnya.

2. Apakah semua tokek bisa di hargai dengan nilai yang tinggi ?
Jawab : Tidak smua jenis tokek bisa dihargai dengan tinggi karena hanya beberapa jenis saja yang terbukti bermanfaat theurapetik. Biasanya yang masuk kriteria adalah yang termasuk tokek rumah. Untuk yang termasuk tokek batu tidak masuk dalam kriteria. Ciri-ciri dari tokek batu yaitu badan mrip biawak, tidak berbintik2, badan licin dan biasanya bisa sampe berat sekali, ada yang sampe sekitar 5 kg. Untuk mengetahui jelas tokek mana yang masuk kriteria silakan download link dibawah ini :
http://www.ziddu.com/download/6244995/jenistokekmasukkriteria.pdf.html

3. Tokek digunakan untuk kepentingan magic?
Jawab : Tidak diketahui dengan jelas apakah benar tokek benar digunakan untuk mendatangkan kekayaan. Yeang pasti adalah tokek seakrang sedang diuji secara klinis untuk pengobataan kanker, hiv dan virus H1N1 dan telah menunjukkan hasil yang significant.

4. "Bisa ga tokek diukur beratnya secara kasat mata?"
Jawab : Sebenarnya agak sukar untuk mengukur berat tokek secara kasat mata karena perut tokek yang berisi angin sehingga mudah sekali untuk menyusut. Cara yang agak akurat adalah dengan mengukur tokek pada bagian kepala dan ekor karena pada bagian tersebut tidak menyusut. Untuk tokek seberat 3 ons mempunyai lebar kepala sekitar 3 jari orang dewasa dan ekor sebesar jempol kaki orang dewasa

5. "Bagaimana cara yang tepat untuk menangkap tokek"?
Jawab : Tokek yang berada di alam masih bersifat agak liar sehingga jangan langsung tangkap dengan tangan karena bisa mencelakan diri sendiri. Caranya adalah dengan memancing tokek dengan menggunakan kain sehingga tokek mengigit kain tersebut. Setelah tokek mengigit kain tersebut baru dipegang. karena tokek akan mengigit dengan kuat kain tersebut

6. "Kok tokek semakin berat harganya semakin tinggi?"
Jawab : Penilitian menunjukkan bahwa semakin tua dan berat tokek maka kandungan zat aktif semakin tinggi yang berbanding lurus dengan berat tokek tersebut.

7. "Kok tokek bisa dihargai begitu tinggi?"
Jawab : Karena tokek mempunyai manfaat klinis yang tinggi maka harga pun ikut meroket. smua itu akan berbanding lurus dengan harga obat nantinya yang juga sangat mahal. Sebenaranya klo di konversi ke dollar maka harga tidaklah tinggi, karena kondisi rupiah yang sangat lemah terhadap dollar maka harga seolah-olah sanga tinggi

masi ada pertanyaan lain?ada di update selanjutnya.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.